Gubernur Jambi Al Haris Bantu Ribuan Rumah Ibadah dan Lembaga Pendidikan Keagamaan

- Redaksi

Friday, 31 May 2024 - 19:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Porosjambimedia.com ,Jambi – Sebagai bentuk kepedulian dan pembangunan bidang keagamaan Gubernur Jambi Al Haris dan Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani telah membantu ribuan rumah ibadah dan lembaga pendidikan keagamaan.

Gubernur Al Haris telah membantu 1.164 unit rumah ibadah dan lembaga pendidikan keagamaan dalam APBD Provinsi Jambi tahun anggaran 2022 dan 2023 dengan total anggaran Rp 67,14 Miliar.

Data Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Setda Provinsi Jambi total anggaran Rp 67.141.093.642; tersebut telah terealisasi ke 1.164 unit rumah ibadah dan lembaga pendidikan keagamaan tahun 2022 dan 2023.

Rinciannya dana hibah untuk tempat ibadah sebanyak Rp 50.443.825.356 terbagi dalam dua tahun anggaran yakni 2022 dan 2023. Pada tahun 2022 Gubernur Al Haris membantu hibah rumah ibadah 295 unit dengan anggaran Rp 19.415.000.000;.

Baca Juga :  Wako Ahmadi Resmi Lauching Sekolah Lansia Tangguh Tanggo Desa Koto Renah

Selanjutnya tahun 2023 Gubernur Al Haris membantu dana hibah untuk pembangunan 610 unit rumah ibadah berupa Masjid, Musholla dan Gereja dengan jumlah anggaran meningkatkan dari 2022 yakni Rp 31.028.825.356;.

Selain rumah ibadah, Gubernur Jambi Al Haris pada tahun 2022 dan 2023 juga telah membantu lembaga pendidikan keagamaan berupa Pondok Pesantren (Ponpes), Madrasah diniyah Takmiliyah, Madrasah Ibtidaiyah Swasta, Madrasah Tsanawiyah Swasta, dan Aliyah swasta.

Tahun 2022 dan 2023 Gubernur Al Haris telah menyalurkan hibah untuk 259 unit lembaga pendidikan keagamaan dengan jumlah anggaran Rp 16.697.268.286;

Baca Juga :  Hadiri Apel Siaga Bersama BNN Jambi, Pj Bupati Asraf : Inovasi Baru Wujudkan Desa Bersinar

Rinciannya tahun 2022 membantu 129 unit dengan anggaran Rp 9.209.161.316; dan tahun
2023 sebanyak 130 unit dengan anggaran Rp 7.488.101.970;.

Gubernur Jambi Al Haris berharap bantuan yang diberikan tersebut dapat bermanfaat bagi masyarakat dalam upaya pembangunan di bidang keamanan di bumi sepucuk Jambi sembilan lurah.

“Setiap tahun terus kita anggarkan untuk membantu pembangunan rumah ibadah dan lembaga pendidikan, semoga bantuan ini dapat memberikan kenyamanan kepada masyarakat untuk melaksanakan ibadah dan pengembangan lembaga pendidikan keagamaan dalam upaya meningkatkan sumber daya manusia Provinsi Jambi,” kata Al Haris.

Penulis : Hesty

Sumber Berita : Diskominfo Provinsi jambi

Berita Terkait

Gubernur Al Haris – Pengaturan Transportasi Batubara Jadi PR bagi Pemerintah
Pelepasan Kafilah MTQ Kerinci, Pj. Bupati Asraf Beri Semangat dan Siapkan Reward Umroh untuk Para Juara
Hj. Hesti Haris Imbau Pengrajin Jambi Urus HAKI
Sekda Sudirman: Jadikan Momentum Maulid Nabi Motivasi Tingkatkan Kualitas Keimanan
Gelar Rapat Koordinasi Pengangkutan Batubara, Pemprov Jambi Tegaskan Komitmen Pengusaha Tambang Laksanakan Ingub no 1 tahun 2024
Ciptakan Pilkada Damai, Pemkab Kerinci Gelar Silaturahmi Bersama Gubernur dan Para Calon Bupati Kerinci di Sungai Langit
Wako Ahmadi Terima Penghargaan Setia Lencana Pramuka
Wagub Sani Himbau PKK-J dan Wisnumurti Tetap Jaga Kebersamaan, Terus Berinovasi dan Berkreasi

Berita Terkait

Monday, 26 August 2024 - 10:02 WIB

Depati Batigo TLS Sepakat dukung Darmadi-Darifus di Pilkada kerinci 2024

Tuesday, 13 August 2024 - 13:00 WIB

Edi Purwanto Jawab Soal Arah Dukungan PDI Perjuangan di Pilgub Jambi

Sunday, 11 August 2024 - 21:44 WIB

Dihadiri Mashuri, Al Haris Lantik Tim Pemenangan Haris-Sani Bungo

Saturday, 10 August 2024 - 17:31 WIB

Al Haris Lantik 2 Ribu Lebih Tim Pemenangan Haris-Sani Kota Jambi

Monday, 5 August 2024 - 19:47 WIB

Banyak Kemajuan di Tangan Al Haris, Kader Nasdem Jambi Dirikan Relawan Dukung Haris-Sani

Sunday, 28 July 2024 - 09:38 WIB

KECURIGAAN MAHASISWA TERHADAP INTEGRITAS ASN MENJELANG PILKADA DI KABUPATEN KERINCI DAN KOTA SUNGAI PENUH

Saturday, 27 July 2024 - 19:55 WIB

Dihadiri Cabup dan Cawabup, Al Haris Lantik Ribuan Tim Pemenangan Haris-Sani Kabupaten Merangin

Saturday, 27 July 2024 - 19:51 WIB

Sarolangun Kabupaten Pertama Pelantikan Tim Pemenangan Haris-Sani, Turut Dihadiri Cabup dan Cawabup

Berita Terbaru

KODIM 0417 KERINCI

Kodim 0417/Kerinci, Peringati Maulid Nabi Muhammad 1446 H

Tuesday, 17 Sep 2024 - 17:59 WIB

KODIM 0417 KERINCI

Jelang pilkada,Dandim 0417/Kerinci Tekankan Netralitas TNI

Tuesday, 17 Sep 2024 - 12:37 WIB