Sukma Djaya Negara di lantik sebagai Kepala Kejaksaan Negeri Sungai Penuh

- Redaksi

Wednesday, 12 June 2024 - 10:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Porosjambimedia.com, Jambi – Pada hari ini Rabu, (12/6/2024) Pkl. 09.00 wib secara resmi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Jambi, Riyono Budisantoso, SH. MA selaku Plt. Kepala Kejaksaan Tinggi Jambi telah melantik dan mengambil sumpah jabatan Sukma Djaya Negara, SH. M.Hum sebagai Kepala Kejaksaan Negeri Sungai Penuh menggantikan Antonius Despinola, SH. MH yang selanjutnya akan menempati jabatan baru sebagai Kasubdit Lapdumas pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Agung. PLT.

Baca Juga :  Bertemu dan Berdialog dengan Petani di Desa Tidar Kuranji, Gubernur Al Haris Dukung Pengembangan Komoditas Cabai

Kepala Kejaksaan Tinggi Jambi dalam arahannya mengucapkan selamat kepada Kajari Sungai Penuh yang baru, dengan amanat agar segera menyesuaikan diri ditempat tugas yang baru.

Baca Juga :  Masyarakat Renah Pemetik Terancam Kelaparan!

“jaga amanah yang diberikan pimpinan kepada saudara”

Sukma Djaya Negara, SH. M.Hum mengucapkan rasa syukur dengan telah dilaksanakannya pelantikan ini yang merupakan amanah berat yang harus dapat dipertanggungjawabkan dengan sebaik-baiknya. Kajari juga memohon dukungan dari Masayarakat Kota Sungai Penuh dan Kabupaten Kerinci dalam menjalankan tugas kedepannya.

Penulis : Red

Berita Terkait

Jaga Kondusifitas Pilwako Sungai Penuh, KPU Harus Galak dalam Sosialisasi
Suara Rakyat, Dinamika Demokrasi: Mencari Arah di Tengah Perubahan
Elite Politik sebagai Perusak Demokrasi di Indonesia
Kerinci dengan sosok Pemimpin yang Respect
Kapolsek Air Hangat Dampingi Pj Bupati Kerinci tinjau lokasi kebakaran di Semurup
Dialog Kandidat di Andalas, Host Selalu sisipi Pertanyaan mengenai Adat
Antisipasi Pungli pada Pelaksanaan CASN 2024, Ombudsman Jambi Surati Seluruh Pemda
Rugi Ratusan juta dan perhiasan emas, Satu Unit Rumah di Semurup Ludes Terbakar.

Berita Terkait

Monday, 21 October 2024 - 14:43 WIB

Jaga Kondusifitas Pilwako Sungai Penuh, KPU Harus Galak dalam Sosialisasi

Sunday, 20 October 2024 - 23:37 WIB

Suara Rakyat, Dinamika Demokrasi: Mencari Arah di Tengah Perubahan

Sunday, 20 October 2024 - 13:03 WIB

Kerinci dengan sosok Pemimpin yang Respect

Saturday, 19 October 2024 - 11:03 WIB

Catatan Ketika Kampanye di Kampus

Wednesday, 16 October 2024 - 20:21 WIB

Dialog Kandidat di Andalas, Host Selalu sisipi Pertanyaan mengenai Adat

Wednesday, 16 October 2024 - 13:36 WIB

Antisipasi Pungli pada Pelaksanaan CASN 2024, Ombudsman Jambi Surati Seluruh Pemda

Friday, 11 October 2024 - 13:09 WIB

Antara MASDUKI dan DUMISAKE

Monday, 30 September 2024 - 13:32 WIB

Masyarakat Kerinci Bangun Koalisi, Pertanyakan Nasib Daerah

Berita Terbaru

Nasional

Inilah Kementerian Negara Kabinet Merah Putih

Tuesday, 22 Oct 2024 - 10:22 WIB