Darmadi – Darifus Ubah drastis Peta Politik Pilkada Kerinci 2024

- Redaksi

Monday, 24 June 2024 - 08:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Porosjambimedia.com, Kerinci  – Berbagai cara dan upaya dilakukan oleh bakal calon (Balon) Bupati dan balon wakil Bupati Kerinci saat ini Untuk menarik simpati masyarakat. Lebih lagi bagi pendatang baru di kencah Politik 2024 yang belumlah begitu populer dan dikenali masyarakat yang hingga saat ini terus gencar bersosialisasi.

Ditengah hangatnya isu politik yang dimainkan oleh masing-masing Tim sukses (Timses), Darmadi – Darifus tidak luput dari perbincangan. Jika pasangan tersebut disandingkan pada Pemilihan Bupati (Pilbup) Kerinci November 2024 Mendatang, bukan saja kehadiran pasangan ini merubah skema Politik Pilbup Kerinci 2024, tapi juga dinilai oleh belbagai kalangan sebagai pasangan terkuat.

Baca Juga :  Catatan Ketika Kampanye di Kampus

Dari pantauan Porosjambimedia.com di sosial media (sosmed) FB dan GWA, Hingga kini isu pasangan Darmadi-Darifus semakin deras bergulir, tentu saja ini merupakan momok bagi Balon lain yang membuat kekhawatiran.

Letkol CZI Darmadi,S.H merupakan seorang TNI. Keseriusan nya Untuk ikut berkompetisi di Pilbup Kerinci 2024 terlihat dari sikapnya yang secara tegas telah mengajukan pengunduran diri dari tugasnya sebagai Komandan Denzibang Jambi.

Baca Juga :  Wako Ahmadi Lantik 84 Pejabat Eslon II,III dan IV

Sedangkan Darifus seorang Birokrat Senior yang menjabat sebagai Asisten Setda Pemkab Kerinci saat ini.

Darifus saat dikonfirmasi adanya isu yang menyandingkan dirinya dengan Darmadi untuk Pasangan calon (Paslon) Pilbup 2024, mengatakan itu sah saja, namun saat ini  dirinya masih fokus di pemda kerinci membantu tugas Bupati.

“Saat ini saya lagi fokus bantu tugas Pj Bupati dalam menjalankan tugas pemerintahan” sambung Darifus lewat pesan watsapp.

Penulis : Red

Berita Terkait

MTS Terpadu Darunnajah kembali harumkan nama kerinci di tingkat Provinsi Jambi
Suhartoyo : “Tercatat 206 permohonan Sengketa Pilkada yang didaftarkan ke Kepaniteraan MK”
Gemparkan Masyarakat kerinci…!!Penemuan M4y4t Perempuan berinisial EJ (45) di Desa Lolo Gedang 
Calon Kepala Daerah Berhak Mengajukan Gugatan Hasil Pilkada 2024 ke MK
Sespim MPA LAM Kerinci Toni Suherman, S.H., M.H. Dpt. Apresiasi Kinerja Kapolres Kerinci Pada Pilkada Serentak 2024
Pasca Pilkada serentak Situasi Kondusif, Pj Bupati Kerinci Sampaikan ucapan terima kasih
Dandim 0417/Kerinci Dampingi Danrem 042/Gapu Tinjau Situasi Pasca Pilkada Serentak
Tips Atasi Stres Pasca Pilkada 2024

Berita Terkait

Thursday, 19 December 2024 - 14:15 WIB

GERAK CEPAT, LAM-SAK REALISASIKAN PROGRAM REVITALISASI PETILASAN LELUHUR

Sunday, 15 December 2024 - 15:38 WIB

LAM PROVINSI JAMBI KOMITMEN REVITALISASI PETILASAN SEBAGAI IDENTITAS SEJARAH

Sunday, 15 December 2024 - 08:15 WIB

LAM PROVINSI JAMBI GELAR RAKERDA III TH 2024

Friday, 13 December 2024 - 21:00 WIB

Omnibus Law – Menyederhanakan Regulasi, Mendekatkan Pemerintah pada Masyarakat

Wednesday, 11 December 2024 - 19:13 WIB

Innalillahi, Pelantun lagu Abangku jauh Nurdi Abdullah menghembuskan nafas terakhir

Friday, 6 December 2024 - 22:51 WIB

Gemparkan Masyarakat kerinci…!!Penemuan M4y4t Perempuan berinisial EJ (45) di Desa Lolo Gedang 

Friday, 6 December 2024 - 13:59 WIB

Sang Penulis Naskah Kuno Kerinci, Nītisārasamuccaya

Wednesday, 4 December 2024 - 19:40 WIB

Seluruh Pemda Raih Zona Hijau pada Penilaian Pelayanan Publik 2024, Ini Catatan Ombudsman

Berita Terbaru

seni dan budaya

GERAK CEPAT, LAM-SAK REALISASIKAN PROGRAM REVITALISASI PETILASAN LELUHUR

Thursday, 19 Dec 2024 - 14:15 WIB

Advertorial

Pj. Bupati Asraf Resmi Membuka TLTD IV Kwartir Cabang Kerinci Tahun 2024

Wednesday, 18 Dec 2024 - 20:49 WIB

Advertorial

Sambut Dubes India, Gubernur Al Haris Buka Peluang Kerja Sama

Wednesday, 18 Dec 2024 - 15:32 WIB