Mayat yang ditemukan Dipinggiran danau Kerinci ternyata Pemuda 24th yang sempat dikabarkan hilang

- Redaksi

Wednesday, 25 September 2024 - 19:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Porosjambimedia.com,Kerinci – Sempat di kabarkan hilang pada Rabu 18/9/2024, Ilham (24th) seorang warga desa sumur anyir kota sungai penuh, ditemukan warga dalam keadaan sudah tidak bernyawa di pinggiran danau Kerinci Desa Dusun baru, Pulau Tengah.

Berikut Kronologis kejadian : Pada hari Rabu tanggal 25 September 2024, Sekitar jam 13.00 wib seorang saksi ayah ma’eng beserta istri pergi menjenguk sawah setiba di sawah istri mencium bau busuk dan meminta suami mengecek bau busuk bersumber dari mana, setelah di cek ayah ma’eng terkejut bahwa bau busuk tersebut berasal dari mayat, setelah tau itu mayat ayah ma’eng beserta istri langsung pulang melaporkan ke kepala desa dusun baru dan kepala desa dusun baru menelpon bhabinkamtibmas untuk memberi info adanya penemuan mayat, setelah mendengar info dari kades bhabin beserta perangkat desa cek tkp dan benar adanya bahwa di persawahan ayah ma’eng ada mayat.

Baca Juga :  Pj Bupati Kerinci Respons Cepat Musibah Kebakaran di Desa Pondok Beringin

Gerak cepat, Unit identifikasi bersama piket reskrim serta anggota Polsek dan bhabinkamtibmas Danau Kerinci melaksanakan cek TKP.

Perihal penemuan mayat tersebut dan mengidentifikasi serta mengumpulkan keterangan para saksi di sekitaran lokasi penemuan mayat.

Baca Juga :  Na'as! Seorang Anggota SAR hanyut terbawa Arus sungai Batang Merangin

Dan setelah dilakukan identifikasi terkait mayat yang ditemukan maka dapat dipastikan bahwa mayat tersebut benar merupakan pemuda desa sumur anyir yang sempat dinyatakan meninggalkan rumah pada Rabu lalu.

Selanjutnya dari pihak korban A.n Resi Sufiardi dan pihak keluarga korban lainnya telah membuat surat pernyataan yang berisi menerima/menyatakan bahwa telah menerima musibah atas kematian alm tersebut dan tidak akan menuntut secara hukum di kepolisian Republik Indonesia maupun di instansi lainnya.

Penulis : Hesty

Sumber Berita : Satreskrim polres kerinci

Berita Terkait

Kerinci dengan sosok Pemimpin yang Respect
Kapolsek Air Hangat Dampingi Pj Bupati Kerinci tinjau lokasi kebakaran di Semurup
Dialog Kandidat di Andalas, Host Selalu sisipi Pertanyaan mengenai Adat
Rugi Ratusan juta dan perhiasan emas, Satu Unit Rumah di Semurup Ludes Terbakar.
Kolaborasi Dr. Hadi Candra dengan Prof. Dr. Nasaruddin Umar: Potensi Peningkatan Kualitas Organisasi
Dandim 0417/Kerinci Pimpin Ziarah Rombongan  Di TMP, Dalam Rangka Memperingati HUT TNI KE 79
Jelajah Kerinci Melalui Literasi; Rumah Baca Lentera Kerinci Kenalkan Literasi Konservasi untuk Masyarakat Kerinci
Pencabutan Nomor urut Calon bupati dan wakil bupati kerinci telah selesai, Berikut hasilnya

Berita Terkait

Monday, 21 October 2024 - 14:43 WIB

Jaga Kondusifitas Pilwako Sungai Penuh, KPU Harus Galak dalam Sosialisasi

Sunday, 20 October 2024 - 23:37 WIB

Suara Rakyat, Dinamika Demokrasi: Mencari Arah di Tengah Perubahan

Sunday, 20 October 2024 - 13:03 WIB

Kerinci dengan sosok Pemimpin yang Respect

Saturday, 19 October 2024 - 11:03 WIB

Catatan Ketika Kampanye di Kampus

Wednesday, 16 October 2024 - 20:21 WIB

Dialog Kandidat di Andalas, Host Selalu sisipi Pertanyaan mengenai Adat

Wednesday, 16 October 2024 - 13:36 WIB

Antisipasi Pungli pada Pelaksanaan CASN 2024, Ombudsman Jambi Surati Seluruh Pemda

Friday, 11 October 2024 - 13:09 WIB

Antara MASDUKI dan DUMISAKE

Monday, 30 September 2024 - 13:32 WIB

Masyarakat Kerinci Bangun Koalisi, Pertanyakan Nasib Daerah

Berita Terbaru

Nasional

Inilah Kementerian Negara Kabinet Merah Putih

Tuesday, 22 Oct 2024 - 10:22 WIB